Jumat, 07 April 2017

Konfigurasi Oracle Virtualbox Terhubung Ke Internet

A.Pendahuluan
Oracle VM VirtualBox adalah perangkat lunak virtualisasi, yang dapat digunakan untuk mengeksekusi sistem operasi "tambahan" di dalam sistem operasi "utama". Sebagai contoh, jika seseorang mempunyai sistem operasi MS Windows yang terpasang di komputernya, maka seseorang tersebut dapat pula menjalankan sistem operasi lain yang diinginkan di dalam sistem operasi MS Windows.

B.Latar Belakang
karena saya tidak memiliki DVD repository debian, saya ingin mengunduh software aplikasinya secara langsung dengan koneksi internet.

C.Maksud Dan Tujuan
ingin memberi koneksi internet ke virtualbox debian server saya untuk pembelajaran di rumah.

D.Alat Dan Bahan
1.pc os linux yang sudah terinstal virtualbox
2.virtualbox yang sudah terinstall os debian
3.koneksi internet

E.Jangka Waktu Pelaksanaan
Saya melakukan konfigurasi ini kurang lebih 10-30 menit

F.Langkah-Langkah
1.Buka Virtualboxnya
2.Masuk ke menu File>Preferences
2.Masuk Network>Host-Only Network kemudian + Lalu isikan ip addresnya
3.Masuk Setting Debian masuk Network>Adapter1  beri centang pada attached pilih NAT
4.Masuk Setting di Debian masuk Network>Adapter2 beri centang enable network adapter ,attached pilih Host-Only Adapter untuk namenya pilih vboxnet0
5.Masuk debiannya kemudian tulis perintah #nano /etc/network/interfaces
 jika sudah lalu ctrl + x lalu y

6.kemudian kita remote debian dari laptop pastikan bisa


G.Kesimpulan
Kita dapat menghubungkan virtual box dengan pc 
H.Referensi
http://www.noraa.io/2017/04/cara-menghubungkan-debian-virtualbox.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar