Sabtu, 15 April 2017

Menghubungkan vlan yang berbeda dicisco packettracer

A.Pendahuluan
Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.

B.Latar Belakang
Ingin Belajar Tentang Cisco Packettracer Yang Lebih Mendalam

C.Maksud dan tujuan
Ingin Mengetahui Konfigurasi Trunking Vlan Cisco Packettracer

D.Alat dan bahan
1.Cisco Packettracer
2.Laptop

E.Jangka Waktu Pelaksanaan
Saya Melakukan Pembelajaran Ini Kurang Lebih 20-25 menit

F.Langkah
1.Disini saya sudah membuat Topologinya yang saya akan hbungkan antar vlan disini lebih lengkapnya tentang tutorialnya
 
2.Sekarang tambahkan router
 3.Masuk pada switch 1 dahulu kita buat trunking nya dahulu untuk ke routernya
4.Masuk pada konfigurasi routernya

disini terdapat int gig0/0.10 nah 10 tersebut merupakan id vlan yang digunakan
lalu ada juga encapsulation dot1q maksudnya adalah dikabel logikal ini dipasang encapsulasi 802.1q alias trunking untuk vlan 10, trunking ada juga ISL (inter switch link) tapi uda ga dipake karena bit nya besar….makanya dipake dot1q alias .1q alias 802.1q.Lalu disitu ada ip addr nah disitu nanti beri ip yang akan digunakan sebagai gatewaynya setiap vlan tersebut lalu jangan lupa no shutdown artinya biar selalu online kabelnya atau interfacesnya

diatas untukvlan 20

5.Kemudian kita test ping dari laptop 1 vlan 10 ke laptop 1 vlan 20
nahh disitu sudah bisa

Sekian dari saya

G.Kesimpulan
kita dapat menghubungkan 2 vlan yang berbeda dengan menggunkan router

H.Referensi
Modul CISCO IDN




Tidak ada komentar:

Posting Komentar