Rabu, 12 April 2017

Trunking Vlan Diswitch Cisco PacketTracer

A.Pendahuluan
Packet Tracer adalah simulator alat-alat jaringan Cisco yang sering digunakan sebagai media pembelajaran dan pelatihan, dan juga dalam bidang penelitian simulasi jaringan komputer. Program ini dibuat oleh Cisco Systems dan disediakan gratis untuk fakultas, siswa dan alumni yang telah berpartisipasi di Cisco Networking Academy. Tujuan utama Packet Tracer adalah untuk menyediakan alat bagi siswa dan pengajar agar dapat memahami prinsip jaringan komputer dan juga membangun skill di bidang alat-alat jaringan Cisco.

B.Latar Belakang
Ingin Belajar Tentang Cisco Packettracer Yang Lebih Mendalam

C.Maksud dan tujuan
Ingin Mengetahui Konfigurasi Trunking Vlan Cisco Packettracer

D.Alat dan bahan
1.Cisco Packettracer
2.Laptop

E.Jangka Waktu Pelaksanaan
Saya Melakukan Pembelajaran Ini Kurang Lebih 20-25 menit

F.Langkah-Langkah

1.Kita Buat vlan 10 dan 20 dahulu pada switch 1

2.Lalu kita buat vlan 10 dan 20 di switch 2 juga


3.Jika sudah kita masukkan interface yang terhubung pada switch 1 ke Vlannya
*Kita hubungkan interface 1 ke vlan 10
 *Interface 2 ke vlan 20 sepeerti topologi diatas

4.KIta hubungkan juga setiap interface yang terhubung pada switch2 ke Vlan
*Int 1 ke vlan 10
 *int 2 ke vlan 20

5.kemudian kita buat trunkingnya antar switch 1 dan switch 2 disini saya menggunakan ethernet 3 yang tidak saya pakai ,disini pemasangan kabelnya harus sama posisi ethernetnya
*Setting interface 3 ke mode trunk pada switch 1
 *Setting interface 3 ke mode trunk pada switch2
6.Kemudian kita beri ip pada setiap pc
*Untuk PC VLAN 10 kita gunakan ip address : 192.168.10.2 dan 192.168.10.3
*Untuk PC VLAN 20 kita gunakan ip address :192.168.20.2 dan 192.168.20.3

PC 1 VLAN 10


PC 2VLAN 10


PC 1 VLAN 20


PC2 VLAN 20

7.Kita ping dari PC 1 VLAN 10 ke PC2 VLAN 10

8.Kita Ping dari PC 1 VLAN 20 ke PC 2 VLAN 20

Disini kita tidak bisa melakukan ping dengan vlan yang berbeda untuk itu saya akan share selanjutnya



G.Kesimpulan
Kita mengetahui konfigurasi vlan dan menghubungkan vlan yang sama

H.Referensi
Modul Cisco IDN

Tidak ada komentar:

Posting Komentar