Selasa, 14 Februari 2017

Repeater Dengan Mikrotik

A.Pendahuluan

Beberapa pengembangan terus dilakukan oleh MikroTik untuk memberikan performa perangkat yang baik. Salah satunya dengan me-release versi RouterOS terbaru yaitu 6.35, MikroTik menambahkan sebuah paket baru yaitu Wireless-Rep. Dengan penambahan paket ini maka terdapat sebuah fitur baru pada wireless router MikroTik. Apabila kita sering mendengar istilah wireless roaming di MikroTik, biasanya banyak yang berasumsi menggunakan fitur WDS. Nah, selain menggunakan WDS untuk saat ini kita bisa memanfaatkan fitur baru tersebut yaitu Wireless Repeater.
Fitur ini mulai diperkenalkan melalui event MUM Europe 2016 dan salah satu produk terbaru MikroTik yang telah mengadopsi fitur ini adalah RB wAP. Lalu bagaimana dengan perangkat wireless MikroTik yang lain, apakah fitur ini bisa dijalankan?
Tidak perlu khawatir, fitur ini juga bisa dijalankan pada wireless router seri yang lain. Dengan syarat kita harus melakukan upgrade versi RouterOS ke v6.35 dan menambahkan sebuah paket baru yaitu wireless-rep. Nah, pada artikel inilah kita akan mencoba menjalankan fungsi wireless repeater ini.

B.Latar Belakang

Karena kurangnya pemahaman mikrotik tentang repeater

C.Maksud Dan Tujuan

Digunakan untuk menambah ilmu dan wawasan tentang repeater

D.Alat Dan Bahan

1.Mikrotik RB951,941
2.Laptop

E.Jangka Waktu Pelaksanaan

Saya kurang lebih melakukan pemahaman ini selama kurang lebih 30-35 menit

F.Langkah-Langkah
1.Masuk tab wireles
2.Enable kan wirelesnya
 3.Klik Double pada wifinya,aka muncul gambar seperti dibawah ini,Lalu pilih scan untuk melihat wirelles yang akan kita connectkan dan jadikan repeaternya

 4.Lalu pilih start
 5.Pilih wirellesnya yang akan kita connectkan

 6.Pastikan pada ssidnya sudah terdapat ssid dari yang kita connectkan tadi
Lalu Apply Oke

 7.Disini saya menggunkan password jadi harus masuk pada tab securty profiles dahulu
 8.Klik +
9.Pada WPA Pre-Shared Key masukkan passwordnya dari wifi tadi yang kita connectkan
Lakukan hal yang sama pad bawahnya
 10.Lalu masuk lagi pada tab interfaces lagi klik double pada wifinya lalu pada security profilesnya pilih profile1 atau profile yang telah kita buat tadi
 11.Jika sudah masuk ke ip>DHCP Client lalu +
 12.Pada interfacesnya pilih wlan 1 karena kita gunakan wlan 1 untuk repeaterny lalu apply>OK
 13.Tunggu Sampai Bound jika belum berarti masih ada yang salah
 14.Kita coba ping 8.8.8.8

Nahh itu sekian dari saya
apabila salah kata mohon maaf

G.Kesimpulan
Repeater dapat digunakan untuk merapatkan jaringan satu dengan lainnya
H.Referensi
Modul MTCNA

Tidak ada komentar:

Posting Komentar